AoV × Jujutsu Kaisen Colaboration Started!

Spread the love

Berita-esport – AoV × Jujutsu Kaisen Colaboration Started!

Penggemar game dan anime di seluruh dunia bersiap-siap untuk menyambut sebuah kolaborasi luar biasa. Antara Arena of Valor (AOV) dan Jujutsu Kaisen, yang resmi dimulai pada 1 November 2024. Momen ini tak hanya bertepatan dengan peluncuran kolaborasi yang sama di game MOBA terkemuka lainnya, Honor of Kings. Tetapi juga menjadi bagian dari perayaan ulang tahun ke-8 AOV. Ini adalah kesempatan emas bagi para pemain untuk merasakan pengalaman bermain yang tidak hanya seru. Tetapi juga penuh dengan elemen anime yang sangat dicintai.

Dalam kolaborasi ini, AOV menghadirkan konten menarik yang terinspirasi dari karakter ikonik dalam Jujutsu Kaisen. Salah satu highlight dari event ini adalah skin eksklusif Tel’Annas bertema “Jujutsu Sorcerer”. Pemain dapat memperoleh skin ini secara gratis dengan menyelesaikan misi-misi khusus yang telah disiapkan. Menyelesaikan misi ini bukan hanya memberikan kesempatan untuk mendapatkan skin. Tetapi juga menghadirkan berbagai hadiah in-game yang berkaitan dengan tema Jujutsu Kaisen. Dari avatar hingga item-item unik, semuanya siap menambah keseruan dalam setiap pertempuran.

Yuji Itadori, karakter protagonis yang penuh semangat dari Jujutsu Kaisen, akan muncul sebagai hero baru, Biron. Keberadaan Yuji dalam AOV tentunya akan menjadi daya tarik tersendiri. Dengan gaya bertarung yang sangat dinamis, Biron akan di lengkapi dengan serangkaian gerakan khas, termasuk Black Flash yang terkenal. Gerakan ini tidak hanya menambah estetika visual pertempuran, tetapi juga memberikan efek gameplay yang menggugah adrenalin. Bayangkan, saat Anda berhadapan dengan musuh, Anda dapat menggunakan Black Flash untuk meningkatkan damage dan mengubah arah pertarungan!

Baca Juga : League of Legends Format Tim Untuk Liga Baru Amerika, LTA

AoV × Jujutsu Kaisen Colaboration Started!

Tak kalah menarik, Satoru Gojo, salah satu karakter paling kuat dan karismatik, akan di hadirkan dalam bentuk hero Tulen. Satoru Gojo membawa serta skill legendaris seperti ‘Teknik Tak Terbatas’ dan gerakan pamungkas ‘Hollow Technique: Purple’. Skill-skill ini di rancang untuk menciptakan pengalaman bertarung yang imersif dan memberikan pemain rasa kekuatan yang sesungguhnya, sesuai dengan karisma Gojo di anime. Kombinasi antara Tulen dan Gojo akan menambah lapisan strategi baru dalam gameplay, di mana pemain harus pintar memanfaatkan skill-skill ini untuk meraih kemenangan.

Selain hero dan skin yang menakjubkan, kolaborasi ini juga menghadirkan peta pertempuran eksklusif dengan nuansa anime yang sangat kental. Peta ini di rancang sedemikian rupa sehingga menciptakan atmosfer yang mendukung pengalaman bermain yang lebih mendalam. Pemain dapat menemukan berbagai easter egg di dalam peta, seperti Cursed Energy Recovery Packs, yang tidak hanya berfungsi sebagai item tambahan, tetapi juga menambah keseruan dan kejutan selama pertandingan. Elemen-elemen ini memberikan dimensi baru dalam bermain, menjadikan setiap pertempuran lebih seru dan tak terduga.

Periode kolaborasi ini berlangsung dari 1 hingga 30 November 2024, memberikan waktu yang cukup bagi para pemain untuk menjelajahi semua kejutan yang di tawarkan. Selama sebulan penuh, pemain dapat berpartisipasi dalam berbagai event, misi, dan tantangan yang tidak hanya menguji kemampuan bermain, tetapi juga memberi kesempatan untuk meraih item-item eksklusif bertema Jujutsu Kaisen.

Dengan dua game besar yang bergandeng tangan, kolaborasi ini adalah momen yang sangat di tunggu-tunggu oleh para penggemar anime dan MOBA. Jangan lewatkan kesempatan ini untuk merasakan bagaimana dunia Jujutsu Kaisen berpadu dengan gameplay yang menegangkan di AOV. Bergabunglah dalam perayaan epik ini, dan nikmati pengalaman bermain yang belum pernah ada sebelumnya! Ayo, siapkan timmu, dan buktikan siapa yang terbaik di arena!

Sumber : Esport ID

Related Posts

BLAST Rainbow Six Major Montreal Menorehkan Rekor Baru

Spread the love

Spread the loveBerita-esport – BLAST Rainbow Six Major Montreal Menorehkan Rekor Baru BLAST Rainbow Six: Siege Major Montreal baru saja berakhir dengan catatan yang membanggakan. Acara ini mencatatkan lebih dari 172.000 pemirsa…

VCT Game Changers 2024 Acara Esports Wanita Paling Populer Kedua

Spread the love

Spread the loveBerita-esport – VCT Game Changers 2024 Acara Esports Wanita Paling Populer Kedua Kejuaraan VCT Game Changers 2024 yang baru saja berakhir berhasil mencatatkan rekor luar biasa dalam hal jumlah penonton.…

You Missed

BLAST Rainbow Six Major Montreal Menorehkan Rekor Baru

BLAST Rainbow Six Major Montreal Menorehkan Rekor Baru

VCT Game Changers 2024 Acara Esports Wanita Paling Populer Kedua

VCT Game Changers 2024 Acara Esports Wanita Paling Populer Kedua

Persiapan Team Liquid ID Menuju Juara M6

Persiapan Team Liquid ID Menuju Juara M6

Call of Duty League 2025: Skin Tim Hadir di Black Ops 6

Call of Duty League 2025: Skin Tim Hadir di Black Ops 6

Call of Duty League 2025: Kejutan, Turnamen Esports Global

Call of Duty League 2025: Kejutan, Turnamen Esports Global

Esports League of Legend di Tahun 2025

Esports League of Legend di Tahun 2025
  • https://webshophermanboon.nl/ https://scrapy.duniapangangosyen.co.id/ https://gpipetra.or.id/ https://blog.razen.co.id/ https://www.grupoclinicamedicos.com/ https://ppdb.darulhidayah.ponpes.id/ https://ramahremaja.id/ https://rajawalitanjungsari.com/ https://pusdikpolisimiliter.com/ https://muharrikunnajaah.com/ https://pkm-polocamba.dinkesmateng.id/ https://manmodel1manado.sch.id/ https://spabitung.com/ https://ppqodratullah.com/ https://medisolindo.com/ https://www.tppkk-bitung.com/ https://edatapay.com/ https://www.99teknologi.id https://news.icmibanten.or.id https://alasilacx.sa https://ansicollege.net https://www.devmizanur.com https://siml2-spbe.id https://rental-mobil.holagroup.web.id https://integrityglobaltrading.com https://www.thehallroma.com/ https://pathways.cz/ https://moodle.darulimaan.org/ https://store.morshedworx.com/ https://app.cbeauty.ng/ https://carthage.immobilieregloulou.com/ https://portfolio.morshedworx.com/ https://hungvietgt.com/ https://pay.morshedworx.com/ https://www.uccmotor.com/ https://www.creative-hamamatsu.jp/ https://www.kakegawa.co.jp/ https://formacao-em-psicanalise.com/ https://ciqp.krakatauport.id/ http://www.krakatauport.com/ https://krakatauinternationalport.co.id/ https://dev.krakatauinternationalport.co.id/ https://shkolakhaitova.medtouch.org/ https://www.traumacampus.ru/ https://www.ufcoman.com/ https://h2894688.stratoserver.net/ https://esb.protestomg.com.br/ https://partner.itgallery.lk/ https://www.cdaarchitects.in/ https://brokenib.com/ https://onlinesergi.usak.edu.tr/ https://ksaudio.kantisweets.com/ https://encuesta-municipal.scep.gob.gt/ https://admin.iteam.ru/ https://eprocurement.enesis.com/ https://divicnus.com/ https://uguuj.mn/ https://sigafy.com.br/ https://bencana-kesehatan.net/ https://renukatailor.com/ https://rityamtech.com/ https://swadeshimart.net/ https://swavalambitechnologies.com/ https://www.churchoutserving.org/ https://www.videocruz.com/ https://www.flowerdeliveryuae.ae/ https://thanglongplaza.com/ https://khongconnandoi.dcrd.gov.vn/ https://dcrd.gov.vn/ https://unusa.pk/ https://teros-labuhanhaji.desa.id/ https://enucon.co.id/ https://sanjayaprimatrans.com/ https://vertexgroup.edu.pk/ https://sdtqdu.sch.id/ https://maytechcr.com/ http://seaviewskyvilla.com/ https://stisipbantenraya.ac.id/ https://jatimulya-teris.desa.id/ https://microrange.com.my/ https://tigerhomefoods.com/ https://inspirasiindonesia.id/ https://pgiwjabar.or.id/ https://alzette.edu.eu/ https://euroedu.uk/ https://sumberjo-kademangan.desa.id/ https://georgekeburia.com/ https://kinobrest.by/ https://mogilevkino.by/ https://automationclinic.com/ https://rsu.tilganga.org/ https://www.studioloproject.com/ https://fmcn.org/ https://yurijaya.unmerpas.ac.id/ https://ddl.iiu.edu.pk/ https://umrohlombok.com/ https://www.droctasatis.com/ https://antheuspro.com/ https://prospak.id/ https://rumahbiru.id/ https://www.gymratchallenge.com/ https://gpipetra.or.id/ https://calibuggies.com/ https://dikeninternational.com/ https://online.cesun.edu.mx/ https://equatoronline.id/ https://journals.prosciences.net/ https://gudangdistribusi.com/ https://megafood.co.id https://astrdentalcare.com/ https://lkpgemilangcitanusantara.com/ https://usboxprinting.com/ https://bornbybits.com/ https://lkpcitramas.com/ https://dharmalalupartners.com/ https://hagiamitrasukses.co.id/ https://99industries.id/ https://bimbelzharev.co.id/ https://bayu-group.com/ https://thehealthj.com/ https://pgrrestaurant.com/ https://akuntansi.ardata.co.id/ https://avt-global.com/ https://ppnijateng.org/ https://smpmpitulaslaren.sch.id/ https://mtsmlima.sch.id/ https://www.hempforfuture.com/